Semua Berita

news
Berita Paroki 26 Desember 2024

Sebanyak 500 Anak-anak SEKAMI Paroki St. Yosef Pandan Merayakan Natal SEKAMI

Pandan | Anak-anak SEKAMI Paroki Santo Yosef Pandan merayakan Natal di AULA Catholic Center yang berlokasi di Jl. Madseh Gelar Kesayangan Kota Pandan Pada 25 Desember 2024. sebanyak 500 Anak-anak SEKAMI merayakan Natal dengan penuh semangat dan keceriaan.

news
Berita Paroki 25 Desember 2024

Paroki Santo Yosef Pandan mengucapkan Selamat natal 25 Desember 2024

Pandan | Perayaan Misa Natal Pagi 25 Desember 2024 di Gereja Paroki Santo Yosef Pandan Menandakan di mulainya perayaan Natal umat Katholik di seluruh wilayah Paroki Santo Yosef Pandan yang berlokasi di Ibukota Kabupaten Tapanuli Tengah, Kota Pandan.

news
Berita Paroki 24 Desember 2024

Perayaan Vigili Natal Tahun 2024 Di Hadiri Ribuan Umat Katholik Paroki St. Yosef Pandan

Pandan | Perayaan Vigili Natal ( Malam Natal ) di Paroki Santo Yosef Pandan berjalan dengan Khitmat dan Sakral. Perayaan ini di hadiri oleh ribuan umat Katholik yang berada di Kota Pandan dan sekitarnya. baik umat yang berdomisili di kota Pandan maupun para Perantau yang kembali pulang ke kota Pandan dalam mengisi liburan Hari Natal dan Tahun Baru. Perayaan Vigili Natal dimulai pada pukul 19.00 WIB 24 Desember 2024.

news
Berita Paroki 15 Desember 2024

Pembinaan dan Pengembangan Umat sebagai petugas Liturgi Gereja

LP3KD ( Lembaga Pembinaan & Pengembangan Pesparani Katolik Daerah) Kab. Tapanuli Tengah Bersama Paroki Santo Yosep Pandan menyelenggarakan Pembinaan dan Pengembangan Umat sebagai petugas Liturgi Gereja di Gereja Katolik Paroki Santo Yosep Pandan (Minggu, 15 Desember 2024)

news
Berita Paroki 15 Desember 2024

Proficiat!!! PPA (Putra-Putri Altar) Paroki Santo Yosef Pandan.

Hari ini Minggu Advent III Paroki Santo Yosef Pandan melaksanakan Pelantikan Putra-Putri Altar pada Misa II Minggu 15 Desember 2024.

news
Berita Paroki 15 Desember 2024

SUKSES!!! Pemuda Katolik Gelar Musyawarah Komisariat Cabang (MUSKOMCAB) Pemuda Katolik Kabupaten Tapanuli Tengah.

Pandan, Tapanuli Tengah - Pemuda Katolik Komisariat Cabang Kab. Tapanuli Tengah Sukses Menggelar Musyawarah Cabang pada Hari Minggu, 15 Desember 2024 bertempat di Aula Paroki Santo Yosef Pandan.

news
Berita Paroki 12 Desember 2024

Kongregrasi Susteran St. Dominikus Hadir di Keuskupan Sibolga

Pandan | Acara Pemberkatan Biara St. Dominikus dan Pesta Kemandirian Kongregasi Susteran St. Dominikus Ke- 37 Tahun yang berlangsung pada Kamis, 12 Desember 2024 menandakan bertambah nya satu lagi Kongregrasi yang berkarya di Wilayah Keuskupan Sibolga.

news
Berita Paroki 01 Desember 2024

Volunteer KTM Hadir di Gereja Santo Yosef Pandan, Ajak Umat Lebih Dekat dengan Tuhan.

Pandan, 01 Desember 2024 – Suasana penuh semangat pagi ini terasa di Gereja Santo Yosef Pandan. Kehadiran dua volunteer dari Komunitas Tritunggal Mahakudus (KTM), Florentina Wonga asal Flores dan Novena Gloria Dara Tarigas asal Kalimantan Barat, semakin menghangatkan suasana. Keduanya hadir dengan misi mulia untuk memperkenalkan KTM kepada umat paroki dan memberikan pendampingan spiritual.

LINK TERKAIT