Tag paroki

news
Berita Paroki 12 Desember 2024

Kongregrasi Susteran St. Dominikus Hadir di Keuskupan Sibolga

Pandan | Acara Pemberkatan Biara St. Dominikus dan Pesta Kemandirian Kongregasi Susteran St. Dominikus Ke- 37 Tahun yang berlangsung pada Kamis, 12 Desember 2024 menandakan bertambah nya satu lagi Kongregrasi yang berkarya di Wilayah Keuskupan Sibolga.

news
Berita Paroki 01 Desember 2024

Volunteer KTM Hadir di Gereja Santo Yosef Pandan, Ajak Umat Lebih Dekat dengan Tuhan.

Pandan, 01 Desember 2024 – Suasana penuh semangat pagi ini terasa di Gereja Santo Yosef Pandan. Kehadiran dua volunteer dari Komunitas Tritunggal Mahakudus (KTM), Florentina Wonga asal Flores dan Novena Gloria Dara Tarigas asal Kalimantan Barat, semakin menghangatkan suasana. Keduanya hadir dengan misi mulia untuk memperkenalkan KTM kepada umat paroki dan memberikan pendampingan spiritual.

news
Berita Paroki 11 November 2024

Pelantikan Panitia Pembangunan Gedung Ibadat SEKAMI Paroki Santo Yosef Pandan

Pandan, (10 November 2024) – Pastor Paroki RD. Donatus Tarihoran secara resmi melantik panitia pembangunan Gedung Ibadat SEKAMI Paroki Santo Yosef Pandan. Acara pelantikan yang berlangsung Pada Saat Misa I ini dihadiri oleh seluruh anggota panitia terpilih dan umat paroki santo Yosef Pandan.

news
Berita Paroki 02 Oktober 2024

Paroki Santo Yosef Pandan mengawali Bulan Rosario dengan meriah

Dalam suasana penuh syukur, umat Paroki Santo Yosef Pandan mengawali Bulan Rosario dengan meriah. Perarakan yang dimulai dari halaman pastoran menjadi tanda dimulainya bulan penuh doa dan refleksi bagi seluruh umat.

news
Berita Paroki 28 Juni 2024

Paroki Santo Yosef Pandan Tuan Rumah Jambore Remaja Misioner Dekanat Tapanuli Keuskupan Sibolga

Pandan | Pembukaan Jambore Remaja Misioner Dekanat Tapanuli Keuskupan Sibolga dilakasanakan di Aula Catolic Center Pandan yang di hadiri dan di buka secara langsung oleh Uskup Keuskupan Sibolga Mgr. Fransiskus Tuaman Sasfo Sinaga. di ikuti oleh seluruh Paroki sedekanat Tapanuli dengan jumlah peserta 765 Orang pada hari Jumat, 28 Juni 2024.

news
Berita Paroki 30 Mei 2024

Uskup Keuskupan Sibolga Memberkati Gedung Asrama Putra St. Bonaventura dan Goa Maria di Frateran CMM.

Komsos St. Yosef Pandan| Uskup Keuskupan Sibolga Mgr. Fransiskus Tuaman Sasfo Sinaga memimpin Misa Pemberkatan Gedung Asrama Putra St. Bonaventura dan Goa Maria di Frateran CMM Aek Tolang Pandan Pada hari Kamis, 30 Mei 2024

LINK TERKAIT